Berita Terkini

BERGURU TEACHING FACTORY DI SMKN 3 MALANG

Peserta didik,Guru bahkan Kepala Sekolah pun perlu untuk menambah wawasan dengan melihat dan menggali manajemen sekolah yang sudah dipandang pantas untuk ditiru baik dalam pembelajaran, pengembangan sarpras dan produk barang jasanya yang berbasis TEFA ( Teaching Factory ). Rabu,22 Mei 2024 pak Aris Sunarno Kepala SMKN 3 Pacitan bersama dengan  …

Read More »

BANGKIT MERAIH ASA BERSAMA PT LIEBRA PERMANA

BKK SMKN 3 Pacitan pada hari Senin, 20 Mei 2024, bertepatan dengan peringatan Hari Kebangkitan Nasional yang ke 116, mengantarkan alumni SMKN 3 Pacitan jurusan Desain dan Produksi Busana bertolak menuju PT Liebra Permana Wonogiri untuk mulai bekerja di bidang garmen. Dari 11 orang alumni yang diterima PT Liebra Permana, …

Read More »