Dinas PPKB dan PPPA Kabupaten Pacitan menggelar pemilihan Duta GenRe di wilayah kabupaten Pacitan. Tujuan diadakanya pemilihan duta GenRe adalah untuk mengatasi permasalah stunting yang terjadi pada anak-anak di Kabupaten Pacitan. SMKN 3 Pacitan diwakili oleh Puthu Arman Ardila dan Anggita Dwi Afifah mengikuti ajang pemilihan Duta GenRe Kabupaten Pacitan. …
Read More »SHOLAT JUM’AT PERDANA
Jum’at, 5 Agustus 2022 menjadi tonggak sejarah baru bagi Masjid Al-Ihsan SMK Negeri 3 Pacitan yakni untuk kali pertama menyelenggarakan shalat Jum’at. Ratusan warga SMKN 3 Pacitan berbondong-bodong menuju masjid Al Ihsan. Masjid yang diimpi-impikan oleh warga sekolah yang selama hampir satu tahun perombakan, dimulai dari pertengahan Oktober 2021 akhirnya …
Read More »PENGABDIAN TIADA BATAS
Assalamu’alaikum Wr.Wb. Profesi Guru sudah menjadi pilihan bagi hidup saya, saya sebenarnya terlahir dari keluarga wiraswasta, namun akhirnya guru lah profesi yang saya pilih selama ini. Diawali pada tahun 1989 saya mengabdikan diri di SMP FIP Jember sebagai GTT. Sejak saat ini keinginan saya untuk menjadi guru semakin kuat, saya …
Read More »AKSI MENANAM MANGROV DALAM RANGKA HUT KOPERASI
Dalam memperingati hari Ulang Tahun Koperasi ke 75 yang jatuh pada tanggal 19 Juli kemarin, Dinas Koperasi dan UMKM Kabupaten Pacitan mengadakan kegiatan dalam bentuk Penanaman Mangrov Bersama. Dengan mengambil tema berkoperasi menuju terciptanya kesejahtearan bersama, Transformasi koperasi untuk ekonomi berkelanjutan. Dan dengan tagline; Perkuat Koperasi sebagai Soko Guru Ekonomi …
Read More »IN HOUSE TRAINING SOUND SYSTEM OPERATING BY TEKNIK AUDIO VIDIO SMKN 3 PACITAN
Test….test…lo… Cek…A….A… cek… 123..dicoba… ha…halllooo…cks .. mungkin istilah tersebut sudah familiar ditelinga kita ketika ada persiapan acara live music ataupun hajatan disekitar tempat tinggal kita. Namun ternyata hal tersebut bukan sekedar suara yang terucap dari soundman yang berdiri dibelakang perangkat audio control semata. Namun kalau kita amati secara visual, ternyata …
Read More »