Dr. Ir. WAHID WAHYUDI, MT., Kepala Dinas Pendidikan Provinsi Jawa Timur, menyampaikan bahwa sebagai salah satu pilar Pembangunan Manusia di Jawa Timur, Dinas Pendidikan Provinsi Jawa Timur terus berupaya untuk meningkatkan kualitas pendidikan masyarakat. Untuk mempercepat pencapaian sasaran pembangunan pendidikan, Dinas Pendidikan Provinsi Jawa Timur telah melakukan banyak terobosan yang …
Read More »TEAM BOLA VOLEY SMKN 3 PACITAN BERTANDING DI LAVANI Tour de Java
Kali ini Presiden ke-6 RI Susilo Bambang Yudhoyono kembali pulang kampung bersama keluarga dan rombongan team bola volley binaannya. Kunjungan ini diberi tajuk event LaVani Tour de Java dimana Team Bola Volley Lavani akan bertanding dengan beberapa club bola volley yang telah diundang untuk bertanding. Sebelum pertandingan Lavani berlangsung di …
Read More »SMKGA MOTOURING 2022 GOES TO PINDUL TELUSURI JALUR PURBA
Sabtu pagi , 02 Juli berkumpul penggemar adventuring. Cuaca mendung tersingkir seiring deru 24 knalpot sepeda motor dan 3 mobil. Berangkat pukul 06.30 dari SMKN 3 Pacitan menuju Goa Pindul . Sejumlah 64 orang bersama menyusuri rute jalan purba Song Terus lewat Goa Tabuhan, Punung mempunyai spot menarik yang dihampiri …
Read More »PUISI UNTUKMU BUNG KARNO
(SMK Negeri 3 Pacitan Meraih Juara 1 Lomba Baca Puisi pada Acara Semarak Bulan Bung Karno Bersama GMNI dan Piala Kapolres Pacitan) Bulan Juni merupakan bulan lahirnya sang Proklamator Indonesia yaitu Bung Karno. Gerakan Mahasiswa Nasional Indonesia (GMNI) menyelenggarkan sebuah kegiatan bernama “Lomba Baca Puisi” yang kemudian diangkat dengan tema …
Read More »“PERAN SMKN 3 PACITAN DALAM LOMBA TINGKAT III KWARCAB PACITAN 2022”
Kwartir cabang kab .Pacitan menyelenggarakan lomba tingkat 3 yang di mulai tgl 18 -20 Juni 2022 yang di pusatkan di Bumi perkemahan Pancer Door. Pelaksanaan lomba diadakan ditempat sesuai dgn jenis lombanya, ada 12 jenis lomba yang harus diikuti peserta kemah baik daring maupun luring. Diantaranya lomba yang dilaksanakan secara …
Read More »