Euphoria kegiatan tahunan FESTIVAL RONTEK yang diselenggarakan oleh pemerintah daerah kabupaten Pacitan , Tahun 2024 ini kembali menggeliat dengan banyaknya warga Pacitan dari pinggiran Donorojo, Sudimoro, Tulakan, Ngadirojo dll, hadir memenuhi sepanjang jalan yang dilalui pasukan rontek , disamping tampilan dari kecamatan-kecamatan hadir sekolah siswa SMP karesidenan ( Punung-Pacitan-Ngadirojo-Tegalombo ) …
Read More »Berita Terkini
KISAH INSPIRATIF ALUMNI DALAM KEGIATAN MPLS 2024
Kegiatan MPLS SMKN 3 Pacitan hari kedua ini sedikit berbeda dengan tahun-tahun sebelumnya, karena peserta mendapatkan kunjungan alumni dari masing-masing jurusan yang ada. Dengan menghadirkan kakak-kakak alumni, sekolah berharap para peserta didik baru akan lebih termotivasi dan semangat dalam menjalani hari-hari belajarnya di sekolah. Para alumni yang hadir dalam kegiatan …
Read More »KAJARI PACITAN JELASKAN BAHAYA NARKOBA DI MPLS SMK NEGERI 3 PACITAN TAHUN 2024
Selasa 16 Juli 2024 di Aula SMK Negeri 3 Pacitan kedatangan tamu yang hadir di tengah siswa baru, disambut dengan nyanyian “Selamat Datang Kakak” menyambut tamu kehormatan Bapak Kepala Kejaksaan Negeri Pacitan Eri Yudianto S.H., M.H dan didampingi oleh Kepala Sekolah SMK Negeri 3 Pacitan Bapak Aris Sunarno S.Pd., M.M. …
Read More »PERNAK-PERNIK PPDB 2024
Masa PPDB 2024 di SMKN 3 Pacitan telah usai, dengan sukses dan terpenuhinya seluruh pagu di masing-masing konsentrasi keahlian. PPDB kali memberikan beberapa pengalaman berharga untuk evaluasi di kegiatan PPDB selanjutnya diantaranya : Pengambilan PIN bisa disekolah mana saja, atau calon peserta didik bisa mengambil PIN sendiri secara mandiri, tetapi …
Read More »BERSIH TANPA SAMBAT SAMBUT SISWA BARU
Tahun Pelajaran 2024/2025 akan dimulai pada senin,15 juli 2024. SMKN 3 Pacitan melakukan serangkaian kegiatan menyambut peserta didik baru,dengan berbagai kegitan antara lain melakukan bersih-bersih ruang kelas , bengkel ataupun lingkungan sekolah pada minggu kedua Juli. Sebagai bentuk rasa memiliki yang tinggi dan menjadikan sekolahku adalah rumahku, Sebagian guru dan …
Read More »