Berita Terkini

UKK ( UJI KOMPETENSI KEJURUAN ) TEKNIK DAN BISNIS SEPEDA MOTOR ( TBSM ) SEBAGAI UPAYA MENINGKATKAN OUT PUT LULUSAN SMKN 3 PACITAN, AGAR MAMPU BERSAING DI DUNIA KERJA YANG SEMAKIN KOMPETITIF

SMKN 3 Pacitan adalah salah satu sekolah teknik yang cukup diperhitungkan dalam kancah dunia pendidikan khususnya di kabupaten Pacitan . Oleh karena itu sebagai upaya peningkatan kualitas lulusan maka pada tanggal 9 – 12 Mei 2022 di  bengkel TBSM  SMKN 3 Pacitan telah dilaksanakan Ujian Praktek Kejuruan dengan jumlah peserta …

Read More »

BUKTI GOTONG ROYONG MASIH KUAT DEMI MASJID AL IHSAN

Tahapan pembangunan Masjid  impian warga SMKN 3 Pacitan Kamis, 19 Mei 2022 dilaksanakan pengecoran dag atap barat dan 16 pilar lantai secara bergotong royong. Alhamdulillah  ,himbauan melalui whatssap Grup direspon baik oleh guru dan staf TU . Hadir sejak jam 07.00 di lokasi masjid Al Ihsan beberapa pekerja bangunan dan …

Read More »

PEMBELAJARAN DESAIN BUSANA KELAS XI TATA BUSANA MENGGUNAKAN MODEL PEMBELAJARAN PROJECT BASED LEARNING

Ada beberapa kompetensi yang harus dicapai siswa dalam pembuatan Desain Busana dengan Tehnik Kolasa melalui model pembelajaran PJBL, diantaramya meliputi : Alat dan bahan yang digunakan dalam membuat desain kolase dengan kosep kolase, Cara membuat gambar desain busana sdengan konsep kolase, Menganalisis Desain busana sesuai konsep kolase, Membuat gambar desaian …

Read More »

UJI KOMPETENSI PROGRAM KEAHLIAN TEKNIK KENDARAAN RINGAN OTOMOTIF (TKRO) “BUKTI SISWA SMK MEMANG BERNYALI”

Uji Kompetensi Keahlian (UKK) merupakan penilaian yang diselenggarakan khusus bagi siswa SMK untuk mengukur pencapaian kompetensi peserta didik kelas XII. UKK dilaksanakan di akhir masa studi oleh Lembaga Sertifikasi Profesi atau satuan pendidikan bersama mitra dunia usaha/industri. Hasil UKK bagi peserta didik akan menjadi indikator ketercapaian standar kompetensi lulusan. Sedangkan …

Read More »

PELAKSANAAN UJI KOMPETENSI KEAHLIAN TEKNIK AUDIO VIDEO TAHUN 2022

UKK SMK ini termasuk salah satu bidang kompetensi yang harus dilalui oleh para peserta didik yang bertujuan untuk mengukur pencapain kompetensi peserta didik sesuai dengan standar kualifikasi Nasional Indeonesia. Dalam pelaksanaan UKK Teknik Audio Video menggandeng 2 DUDI untuk menilai sebagai syarat kelayakan dan kelulusan peserta didik. 2 DUDI tersebut …

Read More »