Berita Terkini

Fasilitasi Daring dengan Pembagian Kartu Perdana

Pandemi covid 19 yang belum berujung selesai memaksa proses belajar di SMKN 3 Pacitan dilaksanakan dengan cara daring. Banyak kendala yang dialami dalam kegiatan PBM daring, salah satunya adalah paket data. Guna mengatasi permasalahan tersebut dinas pendidikan melalui SMKN 3 Pacitan menyalurkan bantuan kartu perdana guna memfasilitasi peserta didik dalam …

Read More »

Workshop Pengembangan Kurikulum dan Pembelajaran Daring

Pandemi covid 19 Belum menunjukkan kapan akan berakhir. Proses belajar mengajar apapun kondisinya harus tetap berjalan. Guna meningkatkan mutu pelayanan pembelajaran di SMKN 3 Pacitan kepada peserta didik manajemen sekolah melaksanakan workshop pengembangan kurikulum dan pembelajaran daring bagi semua pendidik di SMKN 3 Pacitan. Kegiatan ini dilaksanakan dari tanggal 17 …

Read More »

Peringatan Kemerdekaan Republik Indonesia ke 75

Dalam rangka memperingati hari kemerdekaan Republik Indonesia ke 75. SMKN 3 Pacitan pada tanggal 17 Agustus 2020 ini tidak menyelenggarakan upacara kemerdekaan secara langsung tetapi dengan mengikuti upacara peringatan detik-detik proklamasi kenegaraan secara virtual melalui youtube. Hal ini dilakukan karena penyebaran covid 19 masih terjadi. Kegiatan ini diikuti oleh perwakilan …

Read More »